Kamis, 26 Maret 2015

Cara Membuat Multi Akun Game Clash Of Clans (Coc) Dalam Satu Perangkat



Coc(clash of clans) merupakan game startegi, simulator dan pertarungan yang membuat kita ketagihan untuk terus memainkannnya. Pada awalnya untuk mengupgrade bangunan pada game ini itu sebentar, namun dengan semakin tingginya level bangunan kamu, maka waktu untuk mengupgrade bangunannya pun bertambah lama. Untuk menunggu lamanya upgrade bangunan ada baiknya kita itu memainkan akun kita yang lain pada perangkat yang sama tanpa harus menghapus akun yang sebelumnya. Pada artikel kali ini saya akan berbagi pengalaman saya dalam memainkan game coc dengan banyak akun pada satu perangkat.
Caranya adalah :


  • Buka game coc, pastikan game coc kamu terhubung dengan akun google. untuk melihat akun game kamu sudah terhubung dengan google kamu bisa mengeceknya pada pengaturan -> setting. pastikan akun kamu sudah dihubungkan dengan akum google.

  • Lalu setelah itu kamu close game coc nya. lalu kamu Buka pengaturan pada android kamu, piliih account, pilih new account untuk memasukan akun baru didalam perangkat kamu. 
  • lalu pilih google 
  • Jika kamu sudah punya akun google yang lainnya kamu tinggal masukan akun kamu yang sudah ada, tapi jika belum kamu tinggal membuat akun barunya.
  • Nah sekarang kit telah memiliki lebih dari satu akun untuk memainkan game coc
  • Selanjutnya jika pada akun baru itu belum pernah kamu mainkan game coc sebelumnya, maka kamu harus pergi ke pengaturan aplikasi untuk membersihkan data pada aplikasi game coc kamu, tenang saja data permainan kamu tidak akan terhapus karena yang dihapus ini hanya data pengaturan akun yang digunakan  pada coc.
  • Lalu jika datanya sudah dibersihkan kamu buka game cocnya kembali 
  • Lalu masukan akun google kamu supaya data gamenya tersimpan pada akun google kamu. 



  • Jika ingin pindah akun kamu pilih pengaturan -> lalu akun googlenya didisconect setelah itu kamu konekin kembali dan nanti kamu akan diberi pilihan untuk menggunakan akun google kamu yang ingin digunakan. 

  • Nanti ada permintaan konfirmasi, pada tahap ini kadang membuat kita pada ragu, tapi tenang saja karena datanya itu disimpan digoogle akun kamu jadi yang kamu lakukan harus hanya tinggal ketik confirm dan kini kamu bermain pada akun coc kamu yang lainnya.  



Selamat mencoba ya gan semoga berhasil
- See more at: http://www.catatanfadil.com/2014/08/cara-membuat-multi-akun-game-clash-of.html#sthash.UuMutml4.dpuf

0 komentar:

Posting Komentar

 
;